Coding and Game Making

SD & SMP
Suka main game? Gimana kalau rancang dan buat game sendiri. Di sini juga bisa belajar membuat cerita, memilih musik, membuat karakter, dan lainnya.

Robotic

SD, SMP & SMA
Desain dan rakit berbagai macam robot. Dijamin seru!

Content Creator

SD , SMP & SMA
Ingin jadi Youtuber atau Tiktoker terkenal? Di sini akan dibahas dari tips & tricknya dari pembuatan skenario, pembuatan dan pengeditan video, sampai cara promosinya.

Digital Art & Design

SD & SMP
Asah kemampuan seni dan kreativitas di dunia digital. Selain belajar desain grafis, juga bisa belajar animasi dan edit video.

FAQ

Kami menawarkan program kursus yang terdiri dari Coding & Game Making, Content Creator, Digiprenuer, Digital Art, dan Robotic. Program kami dirancang untuk membuat peserta didik belajar dengan Asyik dan menghasilkanberbagai macam hasil karya. 

Di Optima Tech Academy, kami menggabungkan kurikulum Depdikbud dengan kurikulum Internasional seperti Cambridge dan International Baccalaureate (IB). Selain itu program kami juga mengadopsi kurikulum USA,UK, serta kurikulum Google.

Anda dipersilahkan untuk mencoba kelas ujicoba bersama kami. Dengan cara mengisi form peminatan kursus pada page program kursus yang anda inginkan. Kemudian, kami akan mengirimkan jadwal dan detail tentang program kursus yang dipilih. 

Kami telah mempunyai pengalaman lebih dari 30 tahun, kami ikut serta membangun pendidikan anak bangsa melalui pendidikan Informatika sejak dini di sekolah. Kami telah mendidik lebih dari 120 ribu generasi muda dalam bidang Informatika, seiring dengan perkembangan era pendidikan abad 21.Kami juga menyediakan program Intrakurikuler dan Extrakurikuler dengan bekerjasama dengan sekolah-sekolah seperti, IPEKA, Pangudi Luhur, Tarakanita, Marsudirini, Al Ikhlas, Ricci, Abdi Siswa, dan sekolah-sekolah lainnya. 

Sebuah laptop atau komputer (dengan kamera) dan koneksi internet yang memadai sudah cukup untuk mengikuti program kami.

Kami membatasi jumlah murid sebanyak maksimum 6 siswa/kelas kursus dengan 1 Instruktur. Sehingga siswa mendapatkan perhatian yang lebih banyak dari guru, dan lebih leluasa mengeluarkan pendapat ataupun bertanya.

Keuntungannya sangat banyak. Salah satunya melatih kemampuan berpikir kritis dalam memecahkan masalah, komunikasi, dan keterampilan teknis. Selain itu pengajar kami juga berpengalaman mengajar siswa SD hingga dewasa dengan cara yang menyenangkan.

Kami akan mengirimkan sertifikat yang memberitahukan bahwa siswa telah menyelesaikan kursus sesuai dengan levelnya. 

Tentu saja! Kami akan mengirimkan detail dari program yang diminati. Detail tersebut berisi apa saja yang akan diajarkan tiap level nya. Kemudian kami juga akan mengirimkan detail biaya program melewati email pribadi. 

Program kursus kami dilaksanakan 1x dalam 1 minggu dengan jadwal yang sudah disepakati dengan peserta didik. Setiap kursus memiliki durasi kelas yang berbeda-beda.

  • Coding dan Game Making : 90 menit
  • Content Creator : 90 menit
  • Digital Art : 60 menit
  • Digipreneur : 60 menit
  • Robotic : 90 menit

Program kursus kami dilaksanakan 1x dalam 1 minggu dengan jadwal yang sudah disepakati dengan peserta didik. Setiap kursus memiliki durasi kelas yang berbeda-beda.

Coding dan Game Making

SD Kelas 1-3 : Level 1-8

SD Kelas 4-6 : Level 1-8

SMP Kelas 7-9 : Level 1-8

Cotent Creator : Level 1-8

Digipreneur : Level 1-6

Robotic : Level 1-8

Program kursus kami dapat menyesuaikan dengan kondisi dari peserta didik. Sebelum menentukan ingin ikut kursus apa, kami akan bertanya kepada orang tua โ€œApakah sebelumnya sudah pernah belajar coding atau belum?โ€ Jika sudah, kami akan merekomendasikan untuk ikut kelas sesuai dengan kemampuan peserta didik. Dalam artian peserta didik bisa langsung menempuh level 2 ataupun yang lainnya.

Tentu saja boleh! Peserta didik boleh mengikuti lebih dari 1 kursus di optima tech academy, dengan menyesuaikan jadwal kursus satu dengan yang lainnya. 

Tentu saja boleh! Peserta didik boleh mengganti jadwal, jika ada suatu hal. Jadwal akan di diskusikan bersama admin dan pengajar. Jika cocok, jadwal dapat berubah.

Kirim Pesan
Optima Tech Academy
Terima kasih telah menghubungi kami. Untuk pertanyaan bisa klik kirim pesan.